Senin, 8 Januari 2024, bertempat di halaman Kecamatan Kaliori seluruh Perangkat Se Kecamatan Kaliori melaksanakan kegiatan Apel Bersama untuk menyambut awal Tahun 2024. Bapak Camat Kaliori mengharapkan di Tahun 2024 ini Perangkat semakin meningkatkan kinerja, disiplin waktunya dan kerjasama dengan perangkat lain sehingga dapat memberikan pelayanan yang maksimal kepada masyarakat desa.