Minggu, 12 Januari 2025, pada hari ini admin Sipendukonline se Kecamatan Kaliori dan Sumber Berkumpul di Kecamatan Sumber guna mendapatkan bimbingan teknis terkait Sipendukonline. Karena mulai tanggal 3 Februari 2025 seluruh pelayanan akan difokuskan melalui desa. Jadi pelatihan pada hari ini dapat memaksimalkan pemahaman admin terkait Sipendukonline. Diharapkan pada tanggal 3 Februari 2025 nanti seluruh Desa di Kecamatan Kaliori dan Kecamatan Sumber sudah dapat melaksakanan pelayanan tanpa adanya masalah.